Tuesday, December 24, 2024
   
TEXT_SIZE

Seleksi Penerimaan Calon Peserta Pendidikan Profesi Guru (PPG) Gelombang Kedua

Yth. Pimpinan Perguruan Tinggi Swasta

di Lingkungan Kopertis Wilayah VI

Jawa Tengah

 

Memperhatikan Surat Direktur Pembelajaran, Ditjen Pembelajaran dan Kemahasiswaan, Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Nomor 431/B2.2/MI/2017 tanggal 29 Mei 2017 tentang Seleksi Penerimaan Calon Peserta Pendidikan Profesi Guru (PPG) Gelombang kedua, dengan hormat terlampir kami sampaikan surat tersebut untuk dapat ditindaklanjuti bagi yang berminat.
 
Selengkapnya: Surat | Lampiran 

COMMUNITY

Materi Pelatihan